Skip to main content

Posts

Showing posts with the label sejarah

SEJARAH NABI YUSUF AS

SEJARAH NABI YUSUF AS Nabi Yusuf (as), atau dalam bahasa Inggris dikenal sebagai Prophet Joseph, adalah salah satu nabi yang penting dalam agama Islam. Kisah kehidupan Nabi Yusuf terdapat dalam Al-Quran, khususnya dalam surah Yusuf (Surah ke-12). Nabi Yusuf adalah putra dari Nabi Ya'qub (as), atau Jacob, dan merupakan cucu dari Nabi Ishaq (as), atau Isaac, serta buyut dari Nabi Ibrahim (as), atau Abraham. Ayah Nabi Yusuf sangat mencintainya karena dia adalah anak yang lahir di usia tua. Yusuf juga memiliki saudara-saudara laki-laki, dan dia adalah anak yang paling dicintai oleh ayahnya. Kisah Nabi Yusuf dimulai dengan mimpinya yang menakjubkan. Dia bermimpi bahwa matahari, bulan, dan sebelas bintang sujud kepadanya. Yusuf menceritakan mimpinya kepada ayahnya dan saudara-saudaranya. Ayahnya, Nabi Ya'qub, memahami bahwa mimpi tersebut memiliki makna yang penting dan berarti bahwa Yusuf akan menjadi seorang nabi yang dihormati. Namun, saudara-saudara Yusuf merasa iri terhadapnya d

TAHUKAH ANDA SEJARAH PENYEMBAHAN BERHALA & PENGAGUNGAN KUBURAN

TAHUKAH ANDA SEJARAH PENYEMBAHAN BERHALA & PENGAGUNGAN KUBURAN (1) Penyembahan berhala dan pengagungan kuburan oleh golongan musyrik terdahulu bermula dengan ketaksuban / fanatik mereka terhadap orang² soleh dalam kalangan mereka . (2) Apabila orang² soleh tersebut meninggal dunia, jenazahnya disemadikan /  dikubur di dalam rumah² ibadah sambil gambar orang² soleh tersebut digantung di dalamnya. Gambar² ini pula seterusnya dimanifestasikan dalam bentuk berhala / patung Sabda Rasulullah ﷺ ketika menjelaskan hakikat ini "Mereka itu, jika ada seorang yang soleh di antara mereka yang meninggal dunia, mereka membangunkan masjid di atas kuburnya, kemudian membuat gambar / patung orang soleh itu di dalamnya. Mereka itulah seburuk-buruk makhluk di sisi Allah.” (Sahih al-Bukhari no:1341 dan Sahih Muslim no: 528) . (3) Kuburan tersebut seterusnya dijadikan pula sebagai lokasi untuk mereka melaksanakan pelbagai ritual agama seperti berdoa, memohon syafaat / pertolongan dan se

SEJARAH KYAI HAJI SYAHID MENANTU KH. ABDULLAH KANGGOTAN KIDUL

SEJARAH KYAI HAJI SYAHID MENANTU KH. ABDULLAH KANGGOTAN KIDUL Siapakah Kiai Haji Syahid Kiai Haji Syahid nama kecilnya adalah Sholihin merupakan putera dari simbah Buyut Romo Kiai Imam Feqih – punden Sindutan, merupakan Putra tertua dan satu-satunya putera laki-laki dari tiga saudaranya yang lain perempuan (Simbah Nyai Muslimah, Simbah Nyai Saodah, Simbah Nyai Rukibah) Pada masa mudanya setelah mengaji di rumah, Beliau pergi mondok (nyantri) di pondok pesantren Somolangu Kebumen, pondok pesantren Lerab Kebumen, Pondok Pesantren Jamsaren Solo, Pondok Pesantren Tremas Pacitan, Pondok Pesantren Wonokomo Bantul (yang merupakan lembaga pendidikan paling maju selain sekolah Belanda). Beliau ahli dalam bidang ilmu Aqidah, Ilmu Alat (Nahwu, Sorof, hafal Kitab Taqrib (yang merupakakan kitab fiqih wajib pesantren) dan hafal kitab I’rab. Ahli Ilmu Fiqih dan tasawwuf. Juga Al Qur’an. Beliau menikah dengan Nyai Mus’idah yang merupakan putri dari Simbah Kiai Abdullah dari Kanggotan Gondo

SANTRI HARUS TAHU SEJARAH (PARA PEJUANG ITU ADALAH SANTRI......!)

SANTRI HARUS TAHU SEJARAH *PARA PEJUANG ITU ADALAH SANTRI......!* Fakta sejarah yg di kaburkan pemerintah _(Nukilan patriotik)_ Santri pondok pesantren itu ampuh. Di tanah Jawa ini, yang paling ditakuti (penjajah) Belanda adalah santri dan tarekat (thariqah). Ada seorang santri yang juga penganut thariqah, namanya Abdul Hamid. Ia lahir di Dusun Tegalrejo, Kecamatan Tegalrejo, Yogyakarta. Mondok pertama kali di Tegalsari, Jetis, Ponorogo kepada KH. Hasan Besari. (KH Hasan Besari adalh peletak dasar pendirian Pesantren Gontor). Abdul Hamid ngaji kitab kuning kepada Kyai Taftazani Kertosuro. Ngaji Tafsir Jalalain kepada KH Baidlowi Bagelen yang dikebumikan di Glodegan, Bantul, Jogjakarta. Terakhir Abdul Hamid ngaji ilmu hikmah kepada KH. Nur Muhammad Ngadiwongso, Salaman, Magelang. Di daerah eks-Karesidenan Kedu (Temanggung, Magelang, Wonosobo, Purworejo, Kebumen), nama KH. Nur Muhammad yang masyhur ada dua, yang satu KH. Nur Muhammad Ngadiwongso, Salaman, Magelang dan satunya lagi KH. Nu

Misteri Sejarah dan Legenda Gunung Semeru

Misteri Sejarah dan Legenda Gunung Semeru  Gunung Semeru merupakan gunung tertinggi di pulau Jawa dengan ketinggian 3.676 mdpl dan masuk dalam daftar 7 Summit Indonesia, sekaligus menjadi gunung berapi tertinggi ke-3 di Indonesia. Gunung aktif bertipe stratovolcano ini sudah pasti sangat dikenal para pecinta alam khususnya pendaki gunung nusantara.  Selain fenomena meletus tiap 20 menit sekali yang bisa disaksikan langsung, Gunung Semeru memiliki pesona alam mempesona berupa Danau Ranu Kumbolo. Namanya yang populer di kalangan pecinta alam, bahkan wisatawan mancanegara, Gunung Semeru memiliki legenda menarik yang perlu untuk diketahui. Gunung Semeru berada di dua wilayah yaitu Kabupaten Malang dan Lumajang. Gunung Semeru masuk di dalam kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) yang kaya akan budaya suku Tengger yang menjadi daya tarik utama wisatawan.  Selain menyimpan keindahan panorama, Gunung Semeru menyimpan sejarah penting bagi umat Hindu. Gunung Semeru memil

SEJARAH RINGKAS, JELAS DAN TERLENGKAP NABI MUHAMMAD S.A.W.

SEJARAH RINGKAS, JELAS DAN TERLENGKAP NABI MUHAMMAD S.A.W. Nabi Muhammad bin Abdullah bin Abdul Muthallib adalah Rasul terakhir sekaligus penutup para Nabi dan Rasul. Sehingga tidak ada lagi Nabi setelahnya. Masa hidupnya berkisar antara tahun 571 M – 632 M. Lahir di Mekkah pada hari Senin, 12 Robi’ul Awwal tahun gajah (sekitar Maret/April 570 M) dan meninggal di Medinah pada usia 63 tahun (632M). Sejak dalam kandungan, beliau telah yatim karena ayahandanya, Abdullah, wafat. Dimasa bayi, Nabi disusui oleh Halimatus Sa’diyyah. Lalu usia Nabi 6 tahun, ibundanya, Siti Aminah bin Wahab wafat (576 M). Maka kakeknya, Abdul Muthallib yang selanjutnya mengurus Nabi selama 2 tahun. Setelah Abdul Muthallib wafat, pengasuhan Nabi menjadi tanggungjawab pamannya, Abu Thalib. Di tengah kesulitan ekonomi pamannya, Nabi Muhammad membantunya dengan menggembalakan kambing orang. Barulah ketika Nabi sudah berumur 12 tahun diajak berdagang oleh pamannya ke negeri Syam (Suriah).  Sejak kecil su

KISAH SEJARAH SUNAN AMPEL

KISAH SEJARAH SUNAN AMPEL 1. Asal usul Sunan Ampel Tahukah anda dengan daerah Bukhara? Bukhara terletak di Samarqand. Sejak dahulu daerah Samarqand dikenal sebagai daerah Islam yang melahirkan ulama-ulama besar seperti Imam Bukhari yang mashur sebagai pewaris hadist shahih. Disamarqand ini ada seorang ulama besar bernama Syekh Jamalluddin Jumadil Kubra, seorang Ahlussunnah bermazhab syafi’I, beliau mempunyai seorang putera bernama Ibrahim, dan karena berasal dari samarqand maka Ibrahim kemudian mendapatkan tambahan nama Samarqandi. Orang jawa sukar menyebutkan Samarqandi maka mereka hanya menyebutnya sebagai Syekh Ibrahim Asmarakandi. Syekh Ibrahim Asmarakandi ini diperintah oleh ayahnya yaitu Syekh Jamalluddin Jumadil Kubra untuk berdakwah ke negara-negara Asia. Perintah inilah yang dilaksanakan dan kemudian beliau diambil menantu oleh Raja Cempa, dijodohkan dengan puteri Raja Cempa yang bernama Dewi Candrawulan. Negeri Cempa ini menurut sebagian ahli sejarah terletak di M