Skip to main content

Posts

Showing posts with the label REBO WEKASAN

ABOUT REBO WEKASAN

ABOUT REBO WEKASAN With the kiyai's permission, I would like to ask about Rebo Wekasan.  Answer By: Ahmad Syahrin Thoriq Rebo Wekasan is a term that is widely known among some Indonesian people, especially on the island of Java. Literally rebo wekasan means last Wednesday, believe the term given to the last Wednesday of the month of Safar every year. What's wrong with Wednesday?  It is believed that on the day in question many disasters will be sent down to the earth, so that some people then practice several practices such as prayer, dhikr and praying to be protected from the disasters that are descending. Is there any basis for this belief?  If we trace it in the hadiths of the Prophet sallallaahu'alaihi wassalam, we can be sure that there is not a single valid narration that mentions this. In fact, none of the classical scholars of the four schools of thought mentioned or discussed it.  We find the source of this information mentioned in later books such as t

AMALAN REBO WEKASAN

AMALAN REBO WEKASAN (Tulisan tahun lalu, diposting ulang untuk dijadikan panduan sekaligus pengingat akan waktunya mengamalkan) Disekitaran bulan november tahun 2018 lalu, saya pernah mengulas sedikit tentang rebo wekasan. Didalam tulisan tersebut, saya menulis tentang amalan baik yang tidak semua orang mau, atau setuju tentang amalan ini.  Namun sekali lagi saya tekankan, bahwa memang kita tidak akan pernah bisa memuaskan semua orang. Maka sudah selayaknya bila ada perbedaan pendapat dalam setiap hal. Asalkan bukan dalam masalah pokok agama, maka perbedaan pendapat adalah sebenar-benarny a rahmat bagi umat. Rebo wekasan adalah hari rabu terakhir dibulan shafar, sebagaimana arti wekasan yang artinya pungkasan atau akhiran. Dalam budaya jawa, istilah rebo wekasan sangat identik dengan hari dimana diturunkannya bala’. Maka, untuk menolaknya, atau lebih tepatnya untuk menangkal hal tersebut, kita diajarkan oleh para sesepuh dahulu untuk berbuat baik. Seperti shodaqoh, atau mel