Skip to main content

Posts

Showing posts with the label IBADAH

IBADAH YANG MERUNTUHKAN SEGALA YANG INDAH

IBADAH YANG MERUNTUHKAN SEGALA YANG INDAH Oleh : Ahmad Syahrin Thoriq Sehari setelah benteng Konstantinopel berhasil dibuka, sultan Muhammad al Fatih rahimahullah pergi mendatangi gurunya di kemahnya. Ketika ia datang, sang guru sedang berbaring dan sama sekali tidak beranjak dari posisinya. Al Fatih mendekat lalu mencium tangan syaikh Aq Syamsuddin rahimahullah. Setelah dipersilahkan duduk, ia pun berkata, "Wahai guru, saya ada beberapa keperluan dengan dirimu." Syaikh bertanya, "keperluan apa itu ?" Al Fatih berkata, "Aku ingin ikut berkhalwat (menyendiri) dalam ibadah bersamamu." Mendengar permintaan al Fatih tersebut, syaikh Aq Syamsuddin langsung menolaknya. Meski berkali- kali ia memohon namun jawaban gurunya tetap sama" tidak". Sampai ia mendesak lagi untuk kesekian kali dengan nada yang sudah meninggi : "Sungguh aku mendengar ada orang Turki datang kepadamu, dengan satu kata saja, engkau langsung mengizinkannya membersamaimu dalam ib

JIKA TIDAK BISA MENYAMAI IBADAH PARA ORANG-ORANG SHOLEH MAKA PERBANYAKLAH UNTUK BERSHOLAWAT

JIKA TIDAK BISA MENYAMAI IBADAH PARA ORANG-ORANG SHOLEH MAKA PERBANYAKLAH UNTUK BERSHOLAWAT Guru Mulia Al Alim Al Allamah Al Habib Umar bin Muhammad bin Salim bin Hafidz Bin Syech Abu bakar bin Salim berkata: “Kadang-kadang bangun malam (untuk shalat tahajjud) dan puasa sunnah malas, tapi derajat di surga ingin paling tinggi; namun kita yang malas bangun malam dan puasa sunnah masih ada kesempatan untuk mendapatkan ridha Allah SWT dan menempati surga paling tinggi. “Caranya perbanyaklah membaca sholawat kepada Rasulullah SAW dan disertai juga berdoa untuk bisa mengerjakan bangun malam dan puasa sunnah. “Dengan memperbanyak bacaan sholawat inilah Allah akan menurunkan rahmat-Nya kepada pembaca shalawat. “Kalau orang mendapatkan rahmat Allah, maka ia akan mudah sekali bangun malam dan puasa sunnah.” Syaikh Ibnu ‘Athaillah As-Sakandari berkata tentang keutamaan membaca sholawat : من فاته كثرة الصيام والقيام Barang siapa yang luput kepadanya banyak puasa sunnah dan bangun malam

SHALAWAT YANG BERPAHALA IBADAH SEPANJANG MALAM

SHALAWAT YANG BERPAHALA IBADAH SEPANJANG MALAM IJAZAH SHALAWAT SYEIKH MUHAMMAD BIN KARSTIM BIN ABDU SYEIKH AL AMRI DARI GURUNYA AL-IMAM HABIB ZAIN BIN IBRAHIM BIN SMITH YG BERSAMBUNG GURU"NYA KE BAGINDA NABI MUHAMMAD صلى الله عليه وسلم Saya akan memberikan Hadiah shalawat kepada Baginda Nabi Muhammad صلى الله عليه وسلم, shalawat ini di berikan oleh guru saya AL-IMAM HABIB ZAIN BIN IBRAHIM BIN SMITH رحم الله تعالى Shalawat nya:" اللهم صل على سيدنا محمد النبي الامي الحبيب العالى القدر العظيم الجاه وعلى اله وصحبه وسلم ALLAHUMMA SHOLLI'ALAA SAYYIDINA MUHAMMAD NABIYYIL UMMI AL-HABIB'AALI ALQODRIL JAH WA'ALAA AALIHI WASHOHBIHI WASALLIM Shalawat ini dibaca 7x setiap malam setelah isya,khususnya di baca sebelum tidur  🥀 Kata imam Suyuthi: Barang siapa membaca shalawat ini setiap malam 7x Maka orang itu sama seperti menghidupkan semalam suntuk beribadah kepada Allah سبحانه وتعالى Barang siapa yg membaca shalawat ini pada malam Jum'at 7x Baginda Nabi Muhamm