Apart from Google Maps, here are 5 choices of applications to accompany your 2024 Eid homecoming trip on an Android cellphone

Apart from Google Maps, here are 5 choices of applications to accompany your 2024 Eid homecoming trip on an Android cellphone
 - Maps are one of the applications that must be installed on mobile phones. 

Especially to complete the Eid homecoming trip, a tradition that will soon be carried out by many people in Indonesia. 
It cannot be denied that one of the popular map applications that is widely installed on Android phones is Google Maps. 
However, in fact there are still several other map applications that can be installed and tried on an Android cellphone. 

Compiled from the Google Play Store, here are five maps or map applications on Android phones to accompany your trip home for Eid 2024. 

1. Google Maps
Illustration of the Google Maps application used to show routes or roads to certain locations (businessinsider.com)

The popularity of Google Maps makes this map application at the top of the list. Of course, this is because the map application made by Google has been downloaded by at least 10 billion users via the Play Store. Google Maps itself comes with several functions that make it increasingly popular with many users. One of them is offline map access, which is what it says, without an internet connection. 
Not only that, Google Maps can also be used to monitor traffic density. With this, you can also use Google Maps to find the best route when you want to go to one place. Tribunshopping.com itself reviewed several important Google Maps features that you need to know. 

2. Waze
Illustration of the Waze application, one of the maps applications that can be tried on an Android cellphone (play.google.com)

Apart from Google Maps, there are several other map applications on Android phones that can be installed to accompany the 2024 Eid homecoming trip. One of them is Waze, a map application that was acquired by Google in 2013. 
Waze is a maps application that also offers the best route search feature. In other words, you can use Waze to avoid traffic jams that are likely to occur on your way home. Through the Google Play Store, Waze has been downloaded by more than 500 million users. The Waze application has a rating of 4.4 with at least 8.7 million reviews received. 

3. HERE WeGo
View of the HERE WeGo Application on an Android Phone 

To accompany the 2024 Eid homecoming trip, HERE WeGo can also be used as a maps application option on an Android cellphone. Through the Google Play Store, at least this application made by HERE Apps LLC has been downloaded by more than 10 million users. 
 application worthy of choice is offline maps. There's no mistake, you can use HERE WeGo in offline mode, aka without an internet connection, by downloading the map first. With this, it is not surprising that many people will call HERE WeGo a serious challenger to Google Maps. 
Other features offered by this maps application include satellite views, traffic and public transport information. Not to be left behind, HERE WeGo also provides weather information via a display in the top left corner of the screen. 

4. Sygic GPS Navigation & Maps
Sygic GPS Navigation & Maps App (play.google.com)
Sygic GPS Navigation & Maps is also one of the popular maps applications that you need to try on an Android cellphone. 
Seemingly not wanting to lose out to other map applications, Sygic GPS Navigation & Maps also offers an offline mode. To use, this application requires downloading maps from TomTom so that it can be used when the cellphone is not connected to the internet. The Sygic application also provides a voice-guided GPS navigation feature with quite clear spoken pronunciation. Through the Google Play Store, Sygic GPS Navigation & Maps has been downloaded by more than 50 million users. Interested in using Sygic GPS Navigation & Maps for your trip home for Eid 2024? 

5. MapFactor Navigator
MapFactor Navigator App (play.google.com)

Lastly, there is MapFactor Navigator, a maps application on an Android cellphone that doesn't want to miss out on offering an offline mode. This is an application for free GPS navigation with free offline maps from OpenStreetMaps. 
MapFactor Navigator is said to come with intuitive voice guidance for navigation from one turn to another. This application is also equipped with several other features, including day and night modes. Through the Google Play Store, MapFactor Navigator has been downloaded by at least 10 million users. Those are five maps or map applications on an Android cellphone that can be installed to accompany the 2024 Eid homecoming trip. Each application has a different User Interface (UI) or appearance. 
Of the five applications above, which one will you try first before using it when traveling home? (*)



Selain Google Maps, Ini 5 Pilihan Aplikasi untuk Temani Perjalanan Mudik Lebaran 2024 di Hp Android


Selain Google Maps, Ini 5 Pilihan Aplikasi untuk Temani Perjalanan Mudik Lebaran 2024 di Hp Android

 - Peta atau maps menjadi salah satu aplikasi yang tergolong wajib dipasang di handphone (HP).

Khususnya untuk melengkapi perjalanan mudik lebaran, tradisi yang sebentar lagi bakal dilakukan banyak masyarakat di Indonesia.

Tidak bisa dipungkiri, salah satu aplikasi peta populer yang banyak terpasang di HP Android yakni Google Maps.

Walaupun demikian, nyatanya masih ada beberapa aplikasi maps lain yang bisa dipasang dan dicoba di HP Android.

Dihimpun dari Google Play Store, berikut lima aplikasi maps atau peta di HP Android untuk temani perjalanan mudik lebaran 2024.

1. Google Maps

Ilustrasi aplikasi Google Maps dipakai untuk menunjukkan rute atau jalan ke lokasi tertentu
Ilustrasi aplikasi Google Maps dipakai untuk menunjukkan rute atau jalan ke lokasi tertentu (businessinsider.com)

Kepopuleran Google Maps menjadikan aplikasi peta satu ini berada di deretan paling atas.

Tentu saja, pasalnya aplikasi peta besutan Google ini paling tidak sudah diunduh oleh lebih dari 10 milyar pengguna lewat Play Store.

Google Maps sendiri hadir dengan beberapa fungsi yang membuatnya kian digemari banyak pengguna.

Sebut salah satunya yakni akses peta offline yang sesuai penyebutannya, tanpa koneksi internet.

Bukan itu saja, Google Maps dapat pula dipakai untuk memantau kepadatan lalu lintas.

Dengan hal ini, kamu juga dapat memakai Google Maps untuk mencari rute terbaik ketika ingin menuju ke satu tempat.


2. Waze

Ilustrasi aplikasi Waze, salah satu aplikasi maps atau peta yang bisa dicoba di HP Android
Ilustrasi aplikasi Waze, salah satu aplikasi maps atau peta yang bisa dicoba di HP Android (play.google.com)

Selain Google Maps, masih ada beberapa aplikasi peta lain di HP Android yang bisa dipasang untuk menemani perjalanan mudik lebaran 2024.

Termasuk salah satu di antaranya yakni Waze, aplikasi peta yang sudah diakuisisi Google pada 2013 silam.

Waze menjadi salah satu aplikasi maps yang juga menawarkan fitur pencarian rute terbaik.

Dengan kata lain, kamu dapat menggunakan Waze untuk menghindari kemacetan yang kemungkinan besar akan terjadi di perjalanan mudik.

Lewat Google Play Store, Waze setidaknya sudah diunduh oleh lebih dari 500 juta pengguna.

Aplikasi Waze punya rating 4.4 dengan setidaknya 8,7 juta ulasan yang masuk.

OPPO A79 5G
OPPO A79 5G

3. HERE WeGo

Tampilan Aplikasi HERE WeGo di HP Android
Tampilan Aplikasi HERE WeGo di HP Android (Tribunshopping.com/RamaFitra)

Untuk menemani perjalanan mudik lebaran 2024, HERE WeGo juga bisa dijadikan sebagai opsi aplikasi maps di HP Android.

Lewat Google Play Store, setidaknya aplikasi besutan HERE Apps LLC ini sudah diunduh oleh lebih dari 10 juta pengguna.

Tim Tribunshopping.com telah sedikit mencoba pengalaman pakai aplikasi HERE WeGo.

Salah satu fitur yang bisa membuat aplikasi maps satu ini layak menjadi pilihan adalah peta offline.

Tidak salah, kamu dapat menggunakan HERE WeGo dalam mode offline alias tanpa koneksi internet dengan mengunduh peta terlebih dahulu.

Dengan ini, tak kaget bila akan ada banyak pihak yang menyebut HERE WeGo menjadi penantang serius Google Maps.

Fitur lain yang disuguhkan oleh aplikasi maps ini sebut saja tampilan satelit, informasi lalu lintas dan angkutan umum.

Tidak ketinggalan, HERE WeGo juga menyuguhkan informasi cuaca lewat tampilan di sudut kiri atas layar.

Redmi A3
Redmi A3

4. Sygic GPS Navigation & Maps

Aplikasi Sygic GPS Navigation & Maps
Aplikasi Sygic GPS Navigation & Maps (play.google.com)

Sygic GPS Navigation & Maps juga menjadi salah satu aplikasi maps atau peta populer yang perlu dicoba di HP Android.

Nampak tidak ingin kalah dari aplikasi peta lain, Sygic GPS Navigation & Maps juga menawarkan mode offline.

Dalam pemakaiannya, aplikasi ini perlu pengunduhan peta dari TomTom agar bisa digunakan saat HP tidak terkoneksi internet.

Aplikasi Sygic juga menghadirkan fitur navigasi GPS yang dipandu suara dengan pengucapan lisan cukup jelas.

Lewat Google Play Store, Sygic GPS Navigation & Maps sudah diunduh oleh lebih dari 50 juta pengguna.

Tertarik memakai Sygic GPS Navigation & Maps untuk perjalanan mudik lebaran 2024?

https://res.6chcdn.feednews.com/assets/v2/f79ea0fddfe8321c6791060c0fbdc80f?source=nlp&quality=uhq&format=webp&resize=720
https://res.6chcdn.feednews.com/assets/v2/5f8f95f3394fc831d88dbbd71df739cd?source=nlp&quality=uhq&format=webp&resize=720

5. MapFactor Navigator

Aplikasi MapFactor Navigator
Aplikasi MapFactor Navigator (play.google.com)

Terakhir yakni MapFactor Navigator, aplikasi maps atau peta di HP Android yang tak ingin ketinggalan menawarkan mode offline.

Ini merupakan aplikasi untuk navigasi GPS gratis dengan peta offline gratis dari OpenStreetMaps.

MapFactor Navigator disebut hadir dengan panduan suara yang intuitif untuk navigasi dari satu belokan ke belokan lain.

Aplikasi ini juga dibekali beberapa fitur lain, termasuk salah satunya mode siang dan malam.

Lewat Google Play Store, MapFactor Navigator setidaknya sudah diunduh oleh lebih dari 10 juta pengguna.

Itulah lima aplikasi maps atau peta di HP Android yang bisa dipasang untuk menemani perjalanan mudik lebaran 2024.

Tiap aplikasi punya User Interface (UI) atau tampilan yang berbeda-beda.

Dari kelima aplikasi di atas, kira-kira mana yang akan kamu coba terlebih dahulu sebelum dipakai saat perjalanan mudik? (*)

Post a Comment

Please Select Embedded Mode To Show The Comment System.*

Previous Post Next Post