Skip to main content

Posts

Showing posts with the label TERHADAP

CEMAS TERHADAP REZEKI PERTANDA RUSAKNYA HATI

" CEMAS TERHADAP REZEKI PERTANDA RUSAKNYA HATI " Nasehat Quthb al Irsyad wal Bilad al Habib Abdullah bin Alwi al Haddad RA: "Wahai para murid, jadilah engkau seseorang yang berprasangka baik terhadap Tuhanmu, bahwa Dia akan melindungi, mencukupi, menjaga, memelihara dan tidak akan meninggalkan dirimu sendiri atau meninggalkanmu pada salah satu makhluk-Nya. Sesungguhnya Allah yang Maha suci telah memberi tahu bahwa Dia bersama prasangka hamba terhadap-Nya. Oleh karena itu, keluarkan dari dalam hatimu rasa takut akan kemiskinan atau butuh terhadap manusia. Hati-hatilah kamu dari perasaan cemas terhadap masalah rezeki. Jadilah orang yang percaya pada janji Tuhanmu dan jaminan-Nya bagimu, ketika Allah swt berfirman,“ Dan tidak ada satu makhluk melata pun di bumi, melainkan Allah-lah yang memberi rezeki.” ( Q.S Hud [11]: 6) Kamu termasuk makhluk melata maka sibukkanlah dirimu dengan permintaan-Nya, yaitu amal-amalmu untuk-Nya. Adapun sesuatu yang telah dijamin ole

CUEK TERHADAP NASEHAT DOSA BESAR

CUEK TERHADAP NASEHAT DOSA BESAR Banyak Sekali orang yg ketika dinasehati ia berkata "urus saja diri sendiri, uruslah kluargamu, dll.. Ternyata jawaban seperti itu adalah termasuk dosa besar. كان عبد الله بن مسعود رضي الله عنه يقول إن من أكبر الذنوب عند الله تعالى أن يقول الشخص لآخر " اتق الله " فيقول له "عليك بنفسك" (تنبيه المغترين 107) Dosa terbesar di mata Allah adalah saat ada orang lain menasehati, "Bertakwalah kepada Allah!"  dia malah berkata,"Uruslah dirimu sendiri." (Shahabat Abdullah bin Mas'ud) قال سيدنا عمر بن الخطاب رضي الله عنه رحم الله امرأ أهدى إلي عيوبي (إيضاح أسرار علوم المقربين 164) Sahabat Umar bin Khathab berkata, "Semoga Allah melimpahkan rahmatnya kepada orang yang menunjukkan kepadaku sifat burukku." Semoga telinga kita lebih terbuka menerima nasehat dari orang lain.Aamiin🤲🤲🤲