" KESAKTIAN YG SESUNGGUHNYA" “Tuanku, engkau bisa berjalan di atas air,,,?!” murid-muridnya berkata dg penuh kekaguman kepada Syeikh Jumadil Qubro. “Itu bukan apa-apa.. Sepotong kayu juga bisa,” Syeikh Jumadil Qubro menjawab. Murid :“Tapi engkau juga bisa terbang di angkasa.” Syeikh Jumadil Qubro :“Demikian juga burung-burung itu bisa,” Murid : “Engkau juga bisa bepergian ke Ka’bah dalam sedetik.” Syeikh Jumadil Qubro :“Setiap Jin yang kuat pun akan mampu pergi dari India ke Demavand dalam waktu sedetik,” Murid :Engkau juga kebal senjata dan kebal api..!Syeikh Jumadil Qubro : "Batu karang dipantaipun bisa kebal seperti itu,,!" Murid :“Kalau begitu, apa kehebatan seorang Manusia Sakti yg sebenarnya?” murid-muridnya ingin tahu. Syeikh Jumadil Qubro tersenyum lalu menjawab: “Manusia sakti ialah mereka yg bisa menjaga hatinya agar tidak berpaling kepada sesuatu pun selain Alloh,Hatinya selalu bisa Dzikrulloh dalam keadaan apapun, sehingga bisa BERSABAR ketika di uji dan
Knowledge Karomah Laduni & News