Get to know the Syuja'ul Aqra snake, the snake that accompanies you in the grave

Get to know the Syuja'ul Aqra snake, the snake that accompanies you in the grave
The Syujaul Aqra snake is believed to have a terrifying appearance and accompanies those who do not perform the 5 daily prayers. Photo: ist

 - The Syuja'ul Aqra snake is not an animal that humans can encounter while living on earth. Because this snake is believed by Muslims to be an animal that appears in the grave. 

Muslims believe that after death there will still be eternal life waiting, namely life in the grave and the afterlife. When in the grave, every human being will continue to wait until the Day of Judgment arrives to take him to the afterlife. 

While waiting in the grave, humanity will receive treatment according to what they have done while in this world. 

If an individual always does pious deeds by carrying out Allah's commands and avoiding his prohibitions, he will be treated well. On the other hand, if the individual commits many sins while in the world, he will receive the punishment of the grave. 

Get to know the Syuja'ul Aqra Snake

Regarding the torture of the grave, it has something to do with the Syuja'ul Aqra Snake. This snake was ordered by Allah to torture every human being who does not carry out the command to pray five times a day. 

The order to pray five times a day in Islam itself is stated in the Pillars of Faith, so it is mandatory to carry it out. Everyone who does not carry it out intentionally will incur a major sin. 

In the book "The Bankrupt and the Profitable in the Grave" by Al-Hafizh Taqiyuddin al-Jurjani, it is explained that the Syuja'ul Aqra Snake has two eyeballs made of fire, its nails are made of iron, and the length of each nail is one mile long. day. 

It was also stated that the snake would continuously torture someone by saying the phrase "I am Syuja'ul Aqra". 

The snake will also say the reason why he tortured someone. Like "I am commanded by my Lord to punish you for your behavior in procrastinating and neglecting prayer." Not only that, this snake will also directly penetrate its tail from the anus to the mouth of a human who deliberately ignores obligatory prayers. 

Then, he wrapped the man around him and threw him to the earth. His body was crushed to pieces at a depth of up to 7 kilometers. 
That is the depiction of the Syuja'ul Aqra snake. Apart from being tormented by this snake, people who abandon prayer while in this world will also face other grave torments such as the appearance of hellfire in the grave and the narrowing of the grave. 


Mengenal Ular Syuja'ul Aqra, Ular yang Menemani di Alam Kubur
Ular Syujaul Aqra dipercaya memiliki tampang mengerikan dan menemani mereka yang tidak menjalankan Shalat 5 waktu. Foto: ist

 - Ular Syuja'ul Aqra bukanlah binatang yang dapat ditemui oleh umat manusia semasa hidup di dunia. Karena ular ini dipercaya oleh umat Islam sebagai hewan yang muncul di alam kubur.

Umat Muslim mempercayai bahwa setelah kematian masih akan ada kehidupan abadi yang menanti, yakni kehidupan di alam kubur dan akhirat. Ketika berada di alam kubur setiap umat manusia akan terus menunggu sampai hari Kiamat tiba untuk mengantarkannya ke alam akhirat.

Pada saat menunggu di alam kubur inilah umat manusia akan mendapat perlakuan sesuai dengan apa yang telah diperbuatnya semasa di dunia.
Jika seorang individu selalu beramal saleh dengan menjalankan perintah Allah dan menjauhi larangannya maka akan diperlakukan dengan baik. Sebaliknya, jika individu tersebut banyak berbuat dosa semasa di dunia maka akan mendapat siksa kubur.

Mengenal Ular Syuja'ul Aqra

Terkait siksa kubur ini ada kaitannya dengan Ular Syuja'ul Aqra. Ular ini diperintahkan oleh Allah untuk menyiksa setiap umat manusia yang tidak menjalankan perintah sholat lima waktu.
Perintah sholat lima waktu dalam muslim sendiri telah tercantum dalam Rukun Iman, sehingga wajib untuk dilakukan. Setiap orang yang tidak menjalankannya dengan sengaja maka akan mendapat dosa besar.

Dalam buku "Yang Bangkrut dan Yang Untung di Alam Kubur" oleh Al-Hafizh Taqiyuddin al-Jurjani, dijelaskan jika Ular Syuja’ul Aqra memiliki dua bola mata dari api, kuku-kuku-nya dari besi, dan panjang tiap kuku sejauh perjalanan satu hari.
Disebutkan juga jika ular tersebut akan secara terus-menerus menyiksa seseorang dengan mengatakan kalimat "Akulah Syuja'ul Aqra".

Ular tersebut juga akan mengatakan alasan mengapa dirinya melakukan penyiksaan pada seseorang. Seperti "Aku diperintahkan oleh Tuhanku untuk
menghukummu atas kelakuanmu yang menunda-nunda dan meninggalkan Sholat".

Tidak hanya itu, ular ini nantinya juga akan langsung menembuskan ekornya dari dubur sampai ke mulut manusia yang sengaja meninggalkan sholat wajib. Kemudian, manusia tersebut dililit dan diempaskannya ke bumi. Hancur jasadnya sampai berkeping-keping dengan kedalaman sampai 7 kilometer.

Itulah penggambaran tentang ular Syuja'ul Aqra. Selain disiksa oleh ular ini, orang-orang yang meninggalkan sholat ketika di dunia ini juga akan menghadapi siksa kubur lain seperti munculnya api neraka di alam kubur dan menyempitnyakuburan.

Post a Comment

Please Select Embedded Mode To Show The Comment System.*

Previous Next

نموذج الاتصال